1.Microsoft Paint
Microsoft paint adalah salah satu program pencitraan yang telah disediakan oleh windows. fasilitas ini menyediakan sarana menggambar yang cukup lengkap, seperti membuat garis melengkung, lingkaran dan masih banyak yang lainnya.pengguna juga dapat melakukan sebuah percobaan dengan campuran warna, program ini memungkinkan dapat secara bersamaan mengambil tiga warna pada satu waktu. dan masih banyak fungsi lainnya dimana pengguna dapat berlatih untuk meningkatkan keahliannya.
2.Corel Photo-Paint
Corel photo paint adalah perangkat lunak buatan corel yang di khususkan untuk pengeditan foto atau gambar serta pembuatan berbagai macam efek seperti adobe photoshop. perangkat lunak ini juga banyak di gunakan para fotografer digital dan perusahaan iklan.
3.Adobe photoshop
Adobe photoshop salah satu program pencitraan yang di kembangkan oleh adobe system ini dan salah satu produk favorit yang laku di pasaran. mengedit gambar, manipulasi dan gambar bitmap adalah salah satu fasilitas yang telah di sediakan di dalam aplikasi ini. seiring dengan berkembangnya IPTEK kini telah mengembangkan berbagai macam versi serta menawarkan alat-alat/tools baru didalamnya salah satunya adalah 3D, filter non-destruktif dan pencitraan ilmiah.
4.Ultrasonografi(USG)
Ultrasonografi medis(sonografi) adalah sebuah tekhnik diagnostik pencitraan yang menggunakan suara ultra yang biasa di gunakan untuk mencitrakan organ internal, otot, serta berbagai macam organ internal yang lainnya. mesin usg merupakan bagian dari USG dimana fungsinya untuk mengolah data yang diterima dalam bentuk gelombang.
5.Corel Painter
Corel painter adalah aplikasi program pencitraan yang lainnya, fitur freehand nya dapat membuat gambar terlihat lebih alami. seperti aplikasi pencitraaan lainya kini corel painter telah mengembangkan berbagai macam versi yang telah dikembangkan, tentunya tidak ketinggalan dengan sederet fitur-fitur baru yang lebih hebat dan user friendly.
Sumber :
http://id.wikipedia.org/wiki/Corel_PHOTO-PAINT
http://id.wikipedia.org/wiki/Adobe_Photoshop
Tidak ada komentar:
Posting Komentar